Terkait Kasus Dugaan Korupsi Iklan BJB ,
BANDUNG , SILIWANGINEWS.NET === Ketua umum JPKP Azis Soleh kembali terkait dugaan korupsi iklan BJB.
“Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun kawan-kawan di lapangan,
Azis mengaku tidak mengetahui pasti, apakah pihak yang dipanggil memenuhi panggilan tersebut atau tidak.
“Mengenai hal tersebut, silahkan konfirmasi ke pihak Kejari Kota Bandung,” terangnya.
Seperti diberitakan sebelumnya, Ketua umum JPKP Azis Soleh menyampaikan dugaan korupsi penempatan iklan BJB periode 2019-2024 yang berpotensi merugikan negara ratusan miliar rupiah.
Namun, untuk mengungkap dugaan korupsi penempatan iklan BJB.
“Kami tentu menyayangkan jika proses ini berhenti ditengah jalan dan menjadi preseden buruk bagi pemberantasan korupsi di Indonesia,” kata Azis.
Untuk itu dirinya meminta kepada seluruh masyarakat Jawa Barat, termasuk pemerintah provinsi Jabar, terutama Gubernur Jabar Dedi Mulyadi, agar memberikan dukungan moril bagi Kejari Kota Bandung untuk mengungkap dugaan. korupsi yang terang benderang ini.
Martika Edison siliwanginews.net